03/05/2016

Review Spesifikasi Xiaomi Redmi 3 Pro

Review Spesifikasi Xiaomi Redmi 3 Pro

Xiaomi Redmi 3 Pro, sudah diresmikan di negara asalnya sana yaitu Cina dan sekarang sudah mulai memasuki pasar tana air. Tapi di Indonesia sendiri Xiaomi Rdmi 3 Pro di jual secara distributor alias non resmi. Meskipun di jual secara tidak resmi ponsel Xiaomi Redmi 3 Pro ini mengundang rasa penasaran para gadget mania untuk mencicipinya, salah satunya termasuk saya pribadi.

Untuk anda gadget mania pasti sudah tidak asing lagi dengan suguhan dari spesifikasi ponsel Xiaomi Redmi 3 Pro ini, pasalnya spesifikasi Redmi 3 Pro sudah banyak di review oleh kalangan android mania. Ponsel yang tergolong di level menengah ini lumayan mengundang sensai yang patut untuk di review.

Dari segi spesifikasi sebenarnya ponsel Xiaomi Redmi 3 Pro merupakan generasi penerus dari adiknya Redmi 3 ( biasa ). Tetapi dengan sedikit penambahan pada beberapa fitur. Perubahan yang dilakukan oleh Redmi 3 Pro adalah adanya sensor sidik jari atau fingerprint yang berfungsi untuk membuka layar saat ter kunci. Serta penambahan di lakukan pada kapasitas memory yang di gunakan yaitu menjadi 3GB Ram. Dan redmi 3 Pro juga melakukan upgrade di internal storage nya yaitu menjadi 32GB.

Smartphone Redmi 3 Pro ini di banderol dengan harga US$138 atau sekitar Rp 1,8 juta. Sedikit lebih mahal dari adiknya Redmi 3 ( biasa ). Dan untuk harga di Indonesia berkisar antara Rp 2,1 jt - Rp 2,4 jt.

Spesifikasi Lengkap Redmi 3 Pro

Network Technology GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE
2G bands GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
CDMA 800 / 1900
3G bands HSDPA 850 / 1900 / 2100
TD-SCDMA
CDMA2000 1xEV-DO
4G bands LTE band 1(2100), 3(1800), 7(2600), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
Speed HSPA, LTE, EV-DO Rev.A 3.1 Mbps
GPRS Yes
EDGE Yes
Launch Announced 2016, March
Status Available. Released 2016, April
Body Dimensions 139.3 x 69.6 x 8.5 mm (5.48 x 2.74 x 0.33 in)
Weight 144 g (5.08 oz)
SIM Dual SIM (Micro-SIM/Nano-SIM, dual stand-by)
Display Type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size 5.0 inches (~71.1% screen-to-body ratio)
Resolution 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
Multitouch Yes
- MIUI 7.0
Platform OS Android OS, v5.1 (Lollipop)
Chipset Qualcomm MSM8939v2 Snapdragon 616
CPU Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 405
Memory Card slot microSD, up to 128 GB (uses SIM 2 slot)
Internal 32 GB, 3 GB RAM
Camera Primary 13 MP, f/2.0, phase detection autofocus, LED flash
Features Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, panorama
Video 1080p@30fps
Secondary 5 MP, f/2.2, 1080p@30fps
Sound Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Comms WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth v4.1, A2DP
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS, BDS
Infrared port Yes
Radio FM radio
USB microUSB v2.0
Features Sensors Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Browser HTML5
Java No
- Fast battery charging
- Active noise cancellation with dedicated mic
- DivX/Xvid/MP4/H.264 player
- MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
- Photo/video editor
- Document viewer
Battery Non-removable Li-Ion 4100 mAh battery
Misc Colors Dark Gray, Silver, Gold
Price group 5/10 (About 250 EUR)

Bagaimana menurut anda? Apakah spesifikasi Redmi 3 Pro ini sudah cukup untuk kebutuhan anda. Di artikel berikutnya saya akan mereview tentang kelebihan dan kekurangan Redmi 3 Pro.
thx

***

1 comment :

  1. untuk sim2 jaringannya gsm atau cdma ya? karena review nya cdma. klo gsm sudah bisa 4G blm ya??

    terima kasih

    ReplyDelete